Beranda » Blog » Review Asus ROG Zephyrus G14 Memiliki Prosesor AMD Ryzen 9

Review Asus ROG Zephyrus G14 Memiliki Prosesor AMD Ryzen 9

Diposting pada 9 February 2022 oleh admin / Dilihat: 194 kali

Hai Sobat Norton!

Asus mengumumkan laptop gaming terbaru dari laptop ini memiliki desain yang tipis, mereka dari laptop ini yaitu ROG Zephyrus G14. Kehadiran laptop ini sangatlah ditunggu-tunggu oleh para gamer karena laptop ini memiliki prosesor yang cukup kuat bermain game berat. dan juga laptop ini sangat cocok buat para pelajar yang sedang mencari laptop untuk mengerjakan tugas atau bermain game.

Asus ROG Zephyrus bisa dibilang menjadi pertama dengan prosesor AMD yang hadir di seri laptop gaming dari Asus. Laptop gaming yang punya tampilan baru ini dibekali prosesor AMD Ryzen 4000 Series Mobile. yang cocok buat bermain game-game berat atau buat mengerjakan tugas-tugas sekolah atau kuliah.

Desain Yang Mewah

Asus ROG Zephyrus G14 punya formula yang sama seperti ROG Zephyrus Series yaitu desain tipis yang membuatnya mobile. Hal ini yang menyebabkan seri tersebut sebagai laptop gaming sekaligus kerja atau kreator konten.

Apabila ROG Zephyrus identik dengan warna hitam dan efek RGB, tidak dengan Asus ROG Zephyrus G14. Medcom.id berkesempatan menjajal ROG Zephyrus G14 (GA401) varian warna Moonlight White. Cover bagian luarnya punya warna putih pastel dan panel keyboard warna silver.

 

Memiliki Fitur Yang Cukup Banyak

Tadi sudah dijelaskan bahwa bagian luar atau punggung monitor Asus ROG Zephyrus terdapat titik yang menyimpan mini LED untuk efek visual AniMe Matrix. Fitur kustomisasi tampilannya bisa diakses lewat ROG Armoury Create.

Menariknya, Anda tidak hanya diberikan efek static tapi menciptakan loop atau pola efek visual AniMe Matrix. Tersedia fitur untuk membuat grafis pengganti logo Asus serta teks. Tingkat kecerahan cahaya dan kecepatan tampilan juga bisa diatur.

Performa AMD Ryzen 9 4900HS Berpadu NVIDIA GTX 2060

Sebuah kesempatan istimewa bagi Medcom.id untuk bisa menjajal varian spesifikasi tertinggi Asus ROG Zephyrus G14 dengan prosesor AMD Ryzen 9 4900HS. Kartu grafis mengandalkan NVIDIA GeForce RTX 2060 VRAM 6GB GDDR6 serta kapasitas RAM 16GB DDR4 3200MHz dan kapasitas penyimpanan 1TB berbasis NVMe PCIe SSD. Ini adalah paket spesifikasi tertinggi Asus ROG Zephryus G14.

Varian lainya tersedia pilihan prosesor AMD Ryzen 7 dan Ryzen 5 dari Ryzen 4000 Series Mobile kemudian kapasitas RAM 8GB dan storage 512GB NVMe PCIe SSD. Kartu grafisnya juga diberikan pilihan NVIDIA GTX 1660Ti dan GTX 1650Ti.

 

SPESIFIKASI Asus ROG Zephyrus G14

Prosesor    AMD Ryzen 9 4900HS
RAM    16GB DDR4 3200MHz
Memori Internal    1TB NVMe PCIe SSD
Layar    15,6 IPS FHD (1920×1080) 120Hz, Pantone
GPU    NVIDIA GeForce RTX 2060 VRAM 6GB GDDR6
Bobot    1,7 kg
Dimensi    32,4 x 22,2 x 1,99 cm

 

Itulah tadi beberapa penjelasan dari laptop Asus ROG Zephyrus G14. laptop ini memanglah memiliki prosesor yang cukup untuk bermain game-game berat dan laptop ini juga cocok untuk  mengedit video dan lain sebagainya. akan tetapi di bali spesifikasinya yang cukup mumpuni laptop inipun memiliki harga yang lumayan mahal yaitu di kisaran 30 jutaan jika kamu memang memiliki uang yang cukup, maka laptop ini cocok buat kamu.

Jika kalian ingin membeli laptop dengan harga yang cukup pas di kantong atau ingin membeli produk IT seperti Aksesoris Hp, dan PC kamu bisa kunjungi toko online kami di bawah ini.
Shopee: https://shopee.co.id/nbc02
TokoPedia: https://www.tokopedia.com/nbcs?source=universe&st=product
Demikianlah artikel dari mimin semoga bisa membantu kamu dalam memilih laptop yang tetap, sekian dan terima kasih.

Bagikan ke

Review Asus ROG Zephyrus G14 Memiliki Prosesor AMD Ryzen 9

Saat ini belum tersedia komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Review Asus ROG Zephyrus G14 Memiliki Prosesor AMD Ryzen 9

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: