Beranda » Blog » Rakitan PC 12 juta Editing Geming

Rakitan PC 12 juta Editing Geming

Diposting pada 19 April 2022 oleh Tim Redaksi Norton Bali Computer / Dilihat: 213 kali

Halo Sobat Norton!

Rakit PC Gaming budget 12 juta-an menggunakan prosesor intel, kamu bingung cari sepesifikasinya nya? Kali ini aku kasih tau rakit PC 10 juta-an bisa dapat apa saja untuk gaming, edittng maupun streaming.

 

1 intel core i5 gen 10400f

Intel Core i5-10400F merupakan prosesor generasi ke-10 yang mengusung 6 core dan 12 threads. prosesor Intel seri ‘F’ selalu tidak ada iGPU-nya, jadi kamu harus membeli VGA card.  menggunakan litografi 14nm. Memiliki base clock frekuensi 2.90 GHz yang mampu hingga 4.30 GHz dengan TDP 65W, menggunakan socket FCLGA 1200.

Prosesor ini mampu mengatasi RAM Type DDR4 2666

 

 

2 asrock b560m pro4

 

motherboard asrock b560m pro4 ini suport generasi 10 dan generasi 11. memilik 4 slot ram ddr4 4800mhz (oc), memilki slot m.2 dan heatsink

motherboard n menggunakan chpset inte b560m

 

 

3 kingston fury beast 

versi non RGB-nya hadir dengan desain yang dilengkapi heat spreader hitam yang senada dengan PCB hitam. Versi ini menawarkan kecepatan hingga 5333MHz dengan latensi berkisar antara CL13-CL20.

Keduanya bersertifikasi Intel XMP dengan profil optimal untuk chipset terbaru Intel. Pengguna cukup memilih profil yang dipasangkan secara manual pada BIOS. Tersedia dalam kapasitas modul tunggal 8 GB – 32 GB dan kit 2, 4, dan 8 dengan kapasitas hingga 256 GB.

 

4 aercool lux 550w

power supply aercool lux ini memiliki 550 wat 80Plus 230V EU Bronze Certified, LUX memberikan efisiensi hingga 88%+ untuk kinerja terbaik. 30% Peningkatan area ventilasi di badan PSU memungkinkan peningkatan aliran dan sirkulasi udara

 

 

 

 

 

5 gtx 1650

 

 Memiliki CUDA Cores 896 Boost Clock (MHz) 1620 Memory Clock 12Gbps Standard Memory Config 4GB Memory Interface GDDR6 Memory Interface Width 128-bit Memory Bandwidth (GB/sec) 192 Microsoft DirectX 12 OpenGL 4.5 Maxmium Digital Resolution 7680×4320
HDCP 2.2

 

 

 

6 ssd nvme 128

SSD rx7 menjadi yang terbaik dari part yang lainnya. read speed nya upto 3500 mb/s dan write nya uot 2500 mb/s yang berkapastas 128 gb  ssd ini di pakai untuk menyimpan window dan aplikasi setarda saja

 

 

 

 

 

 

7 wd blue 1 tera

hardisk ini berkapasitas 1 tera sangat cukup digunakan untuk menyimpan file file dan game dan memilki kecepatan 6.0gb/s sata

 

 

 

 

 

8 aercool trinty mini

case ini dari brand aercool  dan ada pilihan warna hitam dan putihPanel depan dengan ventilasi udara memberikan aliran udara dan ventilasi yang superior sekaligus memungkinkan untuk melihat kipas LED depan AndaDilengkapi dengan panel samping tempered penuh untuk memamerkan bagian dalam rig Anda Pemasangan kipas pada selubung PSU mendukung hingga dua kipas 12cm untuk pendinginan VGA yang lebih baikMendukung pendinginan cair di bagian depan dan belakang casing  Mendukung pendinginan udara di bagian depan, atas, dan belakang casingDesain ruang ganda untuk ventilasi yang lebih baik

 

 

 

inlah rakitan pc 12 juta kalian bisa ikuti sertifikasi yg mimin kasi,dan jika kalian mau mencari peralatan IT ataupun Akseroris Hp/Komputer kalian bisa langsung datang ke toko kami NORTON BALI KOMPUTER & SMARTPHONE, kami juga menerima service Hp, Komputer, dan juga Laptop lohh, Yuk buruan datang ke toko kami dan ajak teman – temanmu semua.

Lokasinya berada di Jln. Uluwatu 2 (Sebelah Barat MCD Jimbaran)

Atau kalian juga bisa cek Toko Online kami dibawah

Shopee : https://shopee.co.id/shop/285870846/
TokoPedia :  https://www.tokopedia.com/nortonbali

Sekian artikel kali ini dari Mimin, selamat mencoba yah dan tungguin artikel – artikel berikutnya yang sangat bermanfaat buat Sobat Norton semua,

TERIMAKASIH

Bagikan ke

Rakitan PC 12 juta Editing Geming

Saat ini belum tersedia komentar.

Mohon maaf, form komentar dinonaktifkan pada halaman/artikel ini.

Rakitan PC 12 juta Editing Geming

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: